Harita Nickel Resmikan Rumah Kedelai di Soligi

KBRN, Labuha: Untuk melakukan pengembangan dan pemberdayaan masyarakat bidang ekonomi di Desa Soligi, Kecamatan Obi Selatan, Halmahera Selatan, Harita Nichel dan Pemerintah Desa Soligi, meresmikan Rumah Usaha Tangguh Ekonomi (RUTE) di desa setempat. Program RUTE yang memberdayakan belasan ibu rumah tangga (IRT) di tiga dusun di Desa Soligi saat ini berfokus pada optimalisasi komoditas kedelai […]

Continue Reading