Panitia Lokal Gelar Rapat Persiapan Launching Sail Tidore 2022

TIDORE, OT – Panitia lokal gelar rapat persiapan jelang launching Sail Tidore 2022 pada Selasa, 4 Oktober 2022 pekan depan, rapat yang berlangsung diruang rapat Wali Kota, Kamis (29/9/2022), dipimpin oleh Asisten Sekda Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Syofyan Saraha, dihadiri oleh para Asisten dan Staf Ahli Wali Kota, serta Pimpinan OPD di Lingkup Pemerintah Kota […]

Continue Reading

Harita Nickel Resmikan Rumah Kedelai di Soligi

KBRN, Labuha: Untuk melakukan pengembangan dan pemberdayaan masyarakat bidang ekonomi di Desa Soligi, Kecamatan Obi Selatan, Halmahera Selatan, Harita Nichel dan Pemerintah Desa Soligi, meresmikan Rumah Usaha Tangguh Ekonomi (RUTE) di desa setempat. Program RUTE yang memberdayakan belasan ibu rumah tangga (IRT) di tiga dusun di Desa Soligi saat ini berfokus pada optimalisasi komoditas kedelai […]

Continue Reading

Pemkot Ternate Komitmen Genjot PAD

TERNATE, OT – Pemerintah Kota (Pemkot) Ternate melalui Organisasi Perangkat Daerah (OPD) pengelola Pendapatan Asli Daerah (PAD) terus melakukan upaya-upaya memaksimalkan potensi-potesi sumber pendapatan dalam rangka meningkatkan PAD Kota Ternate. Salah satu upaya memaksimalkan porensi-potensi pendapatan, Pemkot Ternate intens menggandeng pihak ketiga dalam pengelolaan PAD Kota Ternate. Setelah dilakukan kerjasama dengan PT. Intra Mulia Multiteknologi (IMM) […]

Continue Reading

Cegah Kasus Netralitas ASN Dalam Pemilu, Bawaslu Halsel Ingatkan ASN

HALSEL, OT – Untuk menjaga pemilu yang baik dan bermartabat, Badan Pengawas Pemilihan Umum Kabupaten Halmahera Selatan (Halsel) menggelar kegiatan sosialisasi ASN Netral pada pelaksanaan Pemilu serentak Tahun 2024.  Kegiatan yang difokuskan di desa babang Kacamatan Bacan Timur, tersebut Bawaslu Halsel, mewanti-wanti kepada ASN agar bersikap netral dalam menyongsong pemilihan serenrak nanti. Ketua Bawaslu Halsel, Asman […]

Continue Reading

Aksi Tolak Kenaikan Harga BBM ’’Pecah’’ di Halbar

HALBAR, OT – Puluhan mahasiswa dari berbagai elemen dan OKP di Kabupaten Halmahera Barat (Halbar), Provinsi Maluku Utara, kembali berunjuk rasa di gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Halbar, Selasa, (13/9/2022). Mahasiswa yang terdiri dari HMI, GMNI dan LMND Halbar itu secara tegas menolak kebijakan pemerintah pusat yang menaikan harga BBM. Dalam propaganda yang diterima redaksi indotimur.com masa aksi secara tegas […]

Continue Reading

Harita Nickel Mampu Penuhi Kebutuhan 1,5 Juta Baterai Kendaraan Listrik Tahun Ini

REPUBLIKA.CO.ID, DENPASAR – Harita Nickel, melalui PT Halmahera Persada Lygend (PT HPL), menjadi perusahaan pionir di Indonesia dalam memproduksi bahan baku utama baterai kendaraan listrik berupa Mixed Hydroxide Precipitate (MHP). PTHPL yang mulai beroperasi pada pertengahan 2021 di Pulau Obi, Halmahera Selatan, Provinsi Maluku Utara kini memiliki kapasitas produksi mencapai 365 ribu WMT per tahun.  Dengan kapasitas produksi […]

Continue Reading