Harita Nickel Beri Pelayanan Kesehatan Gratis ke Desa Soligi
Harita Nickel Division melalui Department Corporate Social Responsibilty (CSR) melaksanakan kegiatan pelayanan kesehatan bagi masyarakat di Desa Soligi, Kacamatan Obi Selatan,kabupaten Halmahera Selatan (Halseol), provinsi Maluku Utara. Kegiatan yang berlangsung pada 05 Oktober tersebut melibatkan sekitar 50 orang warga desa setempat. Dalam kegiatan pelayanan kesehatan gratis ini dilakukan berbagai macam pemeriksaan seperti pemeriksaan tekanan darah, […]
Continue Reading